Bismillahirrahmanirrahim.
Selamat Hari Guru.
Terimakasih atas kerja keras Bapak dan Ibu guru untuk selalu berkontribusi dalam mendidik anak-anak Indonesia menjadi pribadi yang hebat. Semoga setiap langkah kecil dalam tugas mengajar kita, Allah limpahkan keberkahan di dalamnya, Aamiin.
Seperti kata Pak Nadiem A Makarim, apapun perubahan kecil itu, jika setiap guru melakukannya secara serentak, kapal besar bernama Indonesia ini pasti akan bergerak ??? .
Selamat Hari Guru.